Menyambung silaturahmi adalah menyambung rahmat. Menyambung rahmat adalah menyambung kebaikan plus. Menyambung silaturahmi adalah melakukan kebaikan plus dari satu pihak ke pihak lain yang sebelumnya tidak dilakukan atau terputus.
Arsip Kategori: Artikel
Yatim, Muharram, dan Lebaran Yatim
Apakah arti yatim?
Kata yatim adalah kosa kata bahasa Indonesia yang berasal dari bahasa Arab, yaitu yatīm. Bentuk jamaknya adalah yatāmā atau aytām.
Kata yatīm merupakan turunan dari akar kata yatama-yaytamu-yutman yang artinya lemah, letih, atau terputus.
Laylatul Qadr
PGERTIAN LAYLATUL QADR
Salah satu yang biasa ditunggu oleh umat Islam di sepuluh hari terakhir bulan Ramadhan adalah kehadiran Laylatul Qadr.
Arti “laylatul qadr”, secara bahasa, adalah “malam kemuliaan” (laylatut tasyrīf). Ia dapat pula berarti “malam keagungan” (laylatut ta’zhīm), “malam ketentuan” (laylatul qadhā) atau “malam penyempitan” (laylatut tadhyīq).
Sya’ban yang Terabaikan
Sebutan sya’bān berhulu ke akar kata sya’aba-yasy’abu yang arti dasarnya adalah jam’ (berhimpun) dan tafrīq (perpencar). Kedua arti yang saling bertolak belakang ini berkumpul di satu kata.
Ada dua pendapat tentang sebab penyebutan sya’bān sebagai salah satu nama bulan:
Kolam Ramadhān
Ramadhān adalah bulan yang penamaannya, sebagaimana bulan-bulan lain dalam kalender hijrah, sudah dikenal oleh masyarakat Arab, jauh sebelum kedatangan Islam.